Bruk, Mobil Tertimpa Pohon Besar, Yati Tidak Mengalami Luka
Kamis, 17 Oktober 2019 – 22:59 WIB

Mobil tertimpa pohon yang tumbang. Foto: Ahmad Fikri/Antara
Setelah berhasil keluar, Yati yang syok dibawa suaminya ke salah satu ruangan di kantor Koni Cianjur, untuk memulihkan kondisinya. "Untung istri saya duduk di belakang, kalau di jok depan, saya tidak tahu bagaimana nasibnya," kata Ibrahim. (antara/jpnn)
Korban terjebak di dalam mobil Suzuki Karimun yang tertimpa pohon tumbang karena angin kencang.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Asyik Berkemah di Karanganyar, Wisatawan Tewas Tertimpa Pohon
- Kronologi Pohon Raksasa Timpa Jemaah Salat Idulfitri di Pemalang, 2 Meninggal, 11 Luka
- Cuaca Ekstrem Mengintai, 22 Ribu Pohon di Semarang Berisiko Tumbang
- Seorang Pelajar Tewas Tertimpa Pohon Tumbang di Gilimanuk
- Lagi, Pohon Tumbang di Semarang, Mobil Ringsek Bagian Depan
- Pohon Tumbang Sebabkan Jalan Pantura Situbondo Macet Total