Brunei Darussalam Mundur dari Piala AFF 2020, Negara Ini Ketiban Untung
Selasa, 09 November 2021 – 03:45 WIB
"Kami tahu kawasan Asean sangat terpukul oleh pandemi dan semuanya berusaha untuk mengatasi tantangan dengan berbagai cara," tutur Khiev Sameth.
"Kami akan merindukan tim nasional Brunei beraksi tahun ini, tetapi kami tahu mereka akan kembali lebih kuat dari sebelumnya dan menantikan partisipasi mereka di masa depan," tambahnya.
Piala AFF 2020 sendiri akan berlangsung pada 5 Desember 2021-1 Januari 2022 bertempat di Singapura.(aseanfootball/mcr15/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Timnas Brunei Darussalam memilih mundur dari gelaran Piala AFF 2020. Ada satu negara yang mendapat keuntungan dengan keputusan tersebut.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Hampir 2 Tahun Pimpin PSSI, Erick Thohir Sukses Bikin 94% Publik Happy
- Maruarar Sirait: Kinerja Erick Thohir di PSSI Luar Biasa
- 8 Tim dari Jakarta dan Bandung Lolos Grand Finale Meet the World With SKF Road to Gothia Cup 2025
- Kang Erwan Kaget Seejontor FC Bermain Bagus Melawan Persib Legend
- Apa Target Shin Tae Yong dengan Timnas U-22 Indonesia di Piala AFF 2024?
- Shin Tae Yong Pastikan Timnas U-22 Tampil di Piala AFF 2024, Target Tembus Final