BSNP Tunggu Hasil Scanning LJK

Terkait Bocornya Soal UN di Medan

BSNP Tunggu Hasil Scanning LJK
BSNP Tunggu Hasil Scanning LJK
Yang dimaksud Djemari, bila hasil scanning LJK ditemukan bahwa ada 'keseragaman' jawaban dari peserta UN, maka ada indikasi terjadi kebocoran secara sistemik. Namun, jika ternyata jawaban siswa di LJK tidak seragam alias berbeda-beda, maka belum bisa dikatakan sistemik.

Djemari mengatakan, bila benar telah terjadi kebocoran soal UN, maka itu sudah merupakan salah satu tindak kriminal dimana sama halnya dengan membocorkan rahasia negara. “Nanti akan kita telusuri, dimana letak akar permasalahannya dulu. Jika oknum tersebut adalah para pengawas salah satu sekolah di Medan, maka sekolah tersebut akan di-blacklist serta para gurunya tidak akan diperbolehkan untuk mengawasi UN di tahun berikutnya,” tukas Djemari. (cha/jpnn)
Berita Selanjutnya:
Posko UN Terima 417 Laporan

JAKARTA—Guna membuktikan ada tidaknya kebocoran soal Ujian Nasional (UN) secara sistemik di Medan, Kementrian Pendidikan Nasional melakukan


Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News