BTN Bukukan Laba 480 Miliar
Kamis, 21 Juli 2011 – 06:35 WIB

BTN Bukukan Laba 480 Miliar
JAKARTA - PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) berhasil membukukan laba bersih hingga Juni ini sebesar Rp 480 miliar atau naik 13,84 persen ketimbang periode sama tahun lalu yakni Rp 422 miliar. Disisi lain aset BTN meningkat menjadi Rp 73,8 triliun atau naik 20,92 persen dari posisi yang sama tahun lalu yang sebesar Rp 61,06 triliun. Sementara DPKnya tumbuh sebanyak 27,41 persen atau Rp 51 triliun pada Juni jika dibanding Rp 40 triliun pada periode sama tahun sebelumnya.
"Beberapa rasio keuangan BTN terus tumbuh cukup baik dari sisi aset, kredit, dana pihak ketiga (DPK), dan Laba," terang Direktur Utama BTN Iqbal Latanro di Jakarta, Rabu (20/7).
Baca Juga:
Iqbal mengatakan, di satu sini, laba bersih itu terutama ditopang pertumbuhan kredit yang mencapai Rp 56,49 triliun di Juni 2011 atau tumbuh 21,46 persen dibandingkan Juni 2010 yang mencapai Rp 46,51 triliun.
Baca Juga:
JAKARTA - PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) berhasil membukukan laba bersih hingga Juni ini sebesar Rp 480 miliar atau naik 13,84 persen ketimbang
BERITA TERKAIT
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen