BTN Incar Pertumbuhan Kredit 24 Persen
Senin, 22 Januari 2018 – 08:27 WIB

Bank BTN. Foto Yessy Artada/jpnn.com
Menurut Iman, likuiditas tahun ini mencukupi untuk pertumbuhan kredit di atas 20 persen.
Dengan pelonggaran kebijakan likuditas, ada peningkatan kemampuan bagi bank untuk menyalurkan kredit. Namun, BTN belum memutuskan target baru. (rin/c10/sof)
Bank Indonesia (BI) sudah mengumumkan kebijakan pelonggaran likuiditas melalui giro wajib minimum (GWM) dan financing to funding ratio (FFR).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- BTN JAKIM Dongkrak Transaksi Digital
- Bakal Diikuti 600 Peserta WNA dari 51 Negara, BTN JAKIM 2025 Usung Konsep 4S
- Bidik Pertumbuhan Bisnis Naik 3 Kali Lipat, BTN Terapkan Strategi Ini
- BTN Berhasil Pertahankan Posisi Top 3 Jajaran Tempat Kerja Terbaik
- Gandeng Qatar, BTN Siapkan USD2 Miliar Untuk Bangun 100 Ribu Unit Hunian di Indonesia
- Keponakan Jadi Komisaris di BUMN, Surya Paloh Bilang Begini