BTN Optimistis Tahun ini Aset Perseroan Bakal Tembus Rp 500 Triliun
Selasa, 11 Februari 2025 – 21:50 WIB
![BTN Optimistis Tahun ini Aset Perseroan Bakal Tembus Rp 500 Triliun](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2024/04/25/direksi-btn-foto-dok-btn-w7ibp-h7rx.jpg)
Direksi BTN. Foto dok BTN
Nixon menegaskan, hingga akhir 2024 BTN berhasil menjaga rasio loan to deposit ratio (LDR) di level 93,8%. Level LDR yang terjaga tersebut menunjukkan kemampuan perseroan untuk mengelola likuiditasnya di tengah persaingan yang ketat di industri perbankan.
Sementara itu, BTN membukukan laba bersih sebesar Rp3 triliun pada akhir 2024. Nixon mengatakan, BTN optimistis total aset dapat menembus Rp500 triliun pada akhir 2025 ditopang oleh prospek pertumbuhan yang positif.(chi/jpnn)
BTN telah menyiapkan berbagai inisiatif strategis untuk going beyond mortgage dengan solusi perbankan yang komprehensif pada 2025 dalam menciptakan pertumbuhan.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Bale by BTN Resmi Diluncurkan, Targetkan 5 Juta Pengguna Hingga Akhir 2025
- Wamenkeu: Sektor Perumahan Bisa Menggerakkan Perekonomian RI di Tengah Tantangan Global
- Laporan Korupsi Lelang Aset Rampasan Jampidsus Mandek, Boyamin Bakal Gugat KPK
- Menteri BUMN Dorong BTN Sediakan TOD untuk 3 Juta Rumah, Begini Skemanya
- BTN Memulai Proses Akuisisi Bank Victoria Syariah, Begini Skemanya
- Sepanjang 2024, BTN Salurkan Rp4,14 Miliar untuk Pembangunan & Renovasi Rumah Ibadah