BTN Syariah Kembali Sasar Wilayah Timur Indonesia
Selasa, 09 Januari 2018 – 15:33 WIB

Direktur Utama BTN, Maryono (kanan) saat mengembangkan Unit Usaha Syariah (UUS) ke Propinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Foto dok humas BTN
Sementara, Kepala Otoritas Jasa Keuangan NTB Farid Faletehan menambahkan, potensi bisnis syariah di NTB sangat besar. Sayangnya, masih banyak masyarakat yang belum paham tentang hal itu.
Gubernur NTB, Muhammad Zainul Majdi mengatakan, BTN memiliki fokus yang luar biasa menyentuh sisi yang sanat penting dalam kehidupan masyarakat.
"Saya berharap Bank BTN menambah porsi penyaluran kredit perumahan di NTB, karena backlog perumahan di NTB masih sangat besar dan warga membutuhkan untuk perumahan yang layak," harapnya.(chi/jpnn)
PT Bank Tabungan Negara Tbk melakukan ekspansi dengan mengembangkan Unit Usaha Syariah (UUS) ke Propinsi Nusa Tenggara Barat (NTB).
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- BTN JAKIM Dongkrak Transaksi Digital
- Bakal Diikuti 600 Peserta WNA dari 51 Negara, BTN JAKIM 2025 Usung Konsep 4S
- Bidik Pertumbuhan Bisnis Naik 3 Kali Lipat, BTN Terapkan Strategi Ini
- BTN Berhasil Pertahankan Posisi Top 3 Jajaran Tempat Kerja Terbaik
- Gandeng Qatar, BTN Siapkan USD2 Miliar Untuk Bangun 100 Ribu Unit Hunian di Indonesia
- Keponakan Jadi Komisaris di BUMN, Surya Paloh Bilang Begini