Bu Mega Bakal Mencoblos di Kebagusan, Nomornya 201
Rabu, 27 November 2024 – 09:55 WIB

Ilustrasi: Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri menggunakan hak pilihnya pada Pemilu 2024 di TPS 053 Kebagusan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Rabu (14/2/2024). Foto: Humas DPP PDIP
Pilkada Jakarta menampilkan tiga pasang kontestan, yakni Ridwan Kamil - Suswono (nomor urut 1), Dharma Pongrekun-Kun Wardana (nomor urut 2), dan Pramono Anung - Rano Karno (nomor urut 3). PDIP yang dipimpin Megawati menjadi partai pengusung Pramono-Rano.(ast/jpnn.com)
Megawati Soekarnoputri bersama keluarganya berencana menggunakan hak pilihnya pada Pilkada Jakarta 2024 di Kebagusan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Hasto Kristiyanto Merasa Jadi Korban Pemerasan dalam Sidang PAW Harun Masiku
- Ini Kronologi Satgas Cakra Buana Mengamankan Penyusup di Sidang Hasto
- Internal PDIP Solid Menyambut Kongres, tetapi Butuh Biaya
- Dewi Juliani Desak APH Gunakan UU TPKS terkait Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan