Bu Mega dan Pak Jokowi Sama-Sama Petugas Partai, Sudah Diatur di AD/ART PDIP

Bu Mega dan Pak Jokowi Sama-Sama Petugas Partai, Sudah Diatur di AD/ART PDIP
Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri pada penutupan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) IV PDI Perjuangan di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (1/10). Foto: Ricardo/JPNN.com

Oleh karena itu, Megawati mengingatkan pihak di luar PDIP tidak perlu mempersoalkan istilah petugas partai yang juga disematkan kepada Presiden Jokowi.

Politikus kawakan itu beralasan dirinya maupun Jokowi bisa menjadi presiden juga karena melalui kendaraan politik bernama PDIP.

“Ada yang mengatakan presiden itu dipilih oleh rakyat. Iya, betul, tetapi kalau tidak ada organisasi partai politiknya yang memberikan nama (mengusung capres), itu, kan, mekanismenya begitu untuk dipilih," kata Megawati.(ast/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!


Megawati meminta pihak di luar PDIP tidak mempersoalkan istilah petugas partai yang sudah diatur dalam AD/ART partainya.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News