Bu Mensos Harapkan Warga Jauhi Sadikin dan Jamila
Sabtu, 25 Februari 2017 – 23:02 WIB

Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa (berkerudung oranye) saat kunjungan kerjanya di Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan, Sabtu (25/2). Foto: Humas Kemensos
Karenanya Khofifah mengajak daerah memanfaatkan SLRT. “Harapannya ini menjadi solusi percepatan pelayanan kepada masyarakat," katanya.
Baca Juga:
Khofifah dalam kunjungannya ke Tapin juga menyerahkan bantuan beras untuk keluarga sejahtera (Rastra) kepada 6.768 keluarga penerima manfaat. Penyerahan dilakukan secara simbolis kepada 10 penerima di Gudang Bulog Baru Birik, Sub Divre Barabai yang dihadiri 150 keluarga penerima manfaat.(ara/jpnn)
Menteri Sosial (Mensos) Khofifah Indar Parawansa berkelakar dalam kunjungan kerjanya di Kabupaten Tapin, Provinsi Kalimantan Selatan, Sabtu (25/2).
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Soal Pertemuan Prabowo & Megawati, Begini Respons Ahmad Dhani
- Bu Khofifah Mengucap Hamdalah, Seluruh Guru PNS, PPPK, dan Non-ASN Bisa Tenang
- Dukung Sekolah Rakyat, Gubernur Sherly Tjoanda Siapkan Lahan 10 Hektare
- Khofifah Terima Hadiah Ini di Hari Pertama Bertugas, Pengirimnya
- Meski Ada Efisiensi Anggaran, Mensos Pastikan Bantuan ke Masyarakat Tidak Berkurang
- Khofifah Langsung Kerja Seusai Pelantikan, Sebut Efisiensi Anggaran Tak jadi Masalah