Bu Nunik Honorer K2 Usia 56 Tahun, Menangis di Ruang Komisi X DPR

Bu Nunik Honorer K2 Usia 56 Tahun, Menangis di Ruang Komisi X DPR
Nunik Nugroho, honorer K2 tenaga teknis kependidikan dari Magelang, dua lagi pensiun. Foto: Mesya/JPNN.com

Jangan sampai dalam kebijakan pengangkatan honorer menjadi PNS maupun PPPK (pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja), tenaga teknis tidak terakomodir.

"Kenapa harus membedakan kami dengan guru? Kami ini satu kesatuan," tegasnya.

Senada itu Korwil PHK2I Jawa Timur Eko Mardiono menyatakan, kalau pemerintah hanya perhatian kepada guru dan kepala sekolah, apakah sekolah bisa jalan? Bila tidak ada operator, tata usaha, penjaga sekolah, dan lainnya, apakah operasional sekolah bisa berjalan?

"Apa mau kepsek jadi tukang sapu dan penjaga sekolah? Guru-guru juga jadi operator, kan enggak mungkin. Jadi tolong pemerintah lihat juga tenaga teknis lainnya, berikan kebijakan yang adil," tandasnya. (esy/jpnn)

VIDEO PILIHAN: Honorer K2 Tukang Demo?

Nunik Nugroho, seorang tenaga honorer K2 yang usianya sudah 56 tahun, menangis di ruang Komisi X DPR, Selasa (28/1).


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News