Bu Susi: Saya Berdoa Pak Presiden tak Merevisi Perpres 44
Kamis, 10 Oktober 2019 – 00:09 WIB

Susi Pudjiastuti. Foto: Ricardo/JPNN.com
Diingatkan Susi bahwa Indonesia harus tetap waspada menyusul rencana-rencana perusahaan asing yang berupaya untuk masuk ke perairan Indonesia, mengingat sumber daya laut yang melimpah ruah.
"Komoditas nomor dua di dunia yang paling banyak diperdagangkan setelah migas, ya ikan. Maka itu harus dijaga agar semakin banyak dan produktif," katanya. (Antara/jpnn)
Susi Pudjiastuti mengatakan, Perpres Nomor 44 tahun 2016 penting dipertahankan dalam rangka menjaga kekayaan laut Indonesia.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Prabowo: Danantara Akan jadi Salah Satu Pengelola Dana Kekayaan Negara Terbesar di Dunia
- Ignasius Jonan dan Susi Pudjiastuti Akan Jadi Tim Ahli Dedi Mulyadi
- Jokowi Lakukan Pertemuan Terbatas dengan Sultan HB X di Klaten
- Jokowi Masuk Daftar Pemimpin Terkorup Versi OCCRP, Guntur Romli Colek KPK-Kejagung
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi
- Prabowo dan Jokowi Bertemu di Surakarta, Lalu Makan ke Angkringan