Buah dari Tur Australia, 2 Pemain Naturalisasi Indonesia Mulai Menyatu
Minggu, 23 April 2023 – 23:25 WIB
jpnn.com - JAKARTA - Timnas Basket Indonesia menatap positif hasil uji coba di Australia menjelang tampil pada SEA Games 2023.
Tercatat anak asuhan Milos Pejic itu menjalani sembilan laga uji coba sebelum tampil di ajang olahraga antarnegara Asia Tenggara tersebut.
Menurut Asisten Pelatih Timnas Basket Indonesia Johannis Winar, hasil uji coba di Negeri Kanguru membuat kekompakan antarpemain menjadi lebih baik.
Selain membuat chemistry antarpemain lokal jadi lebih baik, adaptasi dengan dua pemain naturalisasi, yakni Lester Prosper dan Anthony Beane Jr, berjalan apik.
Timnas basket Indonesia menatap positif hasil uji coba di Australia menjelang tampil pada SEA Games 2023
BERITA TERKAIT
- Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025: Gagal Pertahankan Momentum, Timnas Basket Indonesia Belum Pecah Telur
- Menjelang Jumpa Korea, Timnas Basket Indonesia Mencoba Lebih Disiplin
- Sempat Kalah Lawan Dewa United, Timnas Basket Indonesia Bangkit dengan Gebuk Malaysia
- Pelatih Jepang: Sekarang Timnas Indonesia Sangat Berbeda
- Timnas Basket Indonesia Terus Memanaskan Mesin Menjelang Lawan Korea dan Thailand
- Gelandang China Sindir Kualitas Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia