Buah Kerja Keras
Rabu, 09 Mei 2012 – 08:30 WIB

Buah Kerja Keras
JAYAPURA- Anak- anak Persidafon tak memberi kesempatan pada lawannya Persiram Raja Ampat di Stadion Barnabas Youwe Sentani kemarin. Tim yang kini diarsiteki oleh Bambang Nurdiansyah itu tak berkutik, mereka di babat habis 6-0. Ferinando Pahabol yang diduetkan dengan Alan Arthur Arongear belum padu, permainan Alan mudah dibaca oleh Sanun Alqadri dkk, pelatih Persidafon eresnt Pahelerang yang menilaht hal ini langsung menarik mantan pemain PON Papua itu dan memasukkan Lukas Rumkabu. Pergantian ini cukup tepat, buktinya hanya berselang 2 menit Lukas berhasil menjebol gawang Persiram di menit 36. kedudukan 1-0 ini bertahan hingga turun minum.
Gol setengah lusin itu dihasilkan Lukas Rumkabu 37", 89", Ferinando Pahabol 62", 64, Izak Oagai 78", dan Eduard Ivakdalam 91". Dengan kemenangan tersebut tim kebanggan masyarakat Kabupaten Jayapura itu naik tiga strip ke peringkat sebelas dengan 28 poin.
Dalam derby Papua ini, bolla lebih banyak berkutat di lini tengah, arus bola yang biasanya lancar ke depan dihadang oleh Persiram, begitu juga sebaliknya aliran bola Persiram ke lini depan macet.
Baca Juga:
JAYAPURA- Anak- anak Persidafon tak memberi kesempatan pada lawannya Persiram Raja Ampat di Stadion Barnabas Youwe Sentani kemarin. Tim yang kini
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil