Buang Jauh Trauma 2010
Sabtu, 01 Desember 2012 – 05:00 WIB

Para pesepakbola tim nasional Indonesia saat berlatih di Stadion Inspen, Putrajaya, Malaysia, Jumat (30/11). FOTO: Angger Bondan/Jawa Pos
"Kami akan bermain terus menekan. Mereka pasti akan bertahan karena butuh imbang. Kami yakin absennya Wahyu bisa membuat hasil pertandingan berbeda dari prediksi," tuturnya.
Rajagopal menegaskan bakal melakukan penjagaan ketat terhadap pemain sayap Indonesia dan mematikan lini tengah yang dikomandoi Taufik.
"Kami sudah lihat lawan Singapura. Kami akan bekerja lebih keras dari Indoneisa. Kami akan perhatikan Okto (Oktovianus Maniani), menjaga Taufik dan Bambang Pamungkas," cetus Rajagopal. (aam/bas)
Head to Head (5 Pertemuan Terakhir)
29/12/10 Indonesia v Malaysia 2-1
KUALA LUMPUR - Indonesia hanya butuh satu poin untuk lolos semifinal Piala AFF 2012. Tapi, sekadar mencari hasil seri pun bukanlah pekerjaan
BERITA TERKAIT
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs
- MilkLife Shakers Makin Kukuh di Puncak Klasemen Grup A JSSL Singapore 7’s 2025