Buat Berisik Old Trafford
Selasa, 09 April 2013 – 01:01 WIB

KURANG BERISIK: Suporter MU yang ingin stadionnya lebih berisik. FOTO: Getty Images
"Suporter di Stretford End berpikir mereka sudah cukup ramai bersuara. Padahal, teman-temannya di bagian tribun lainnya mengatakan tak bisa mendengar mereka," kata seorang Stretford Enders yang tidak disebutkan namanya seperti dilansir Manchester Evening News.
Seiring mustahil merombak tribun di tengah kompetisi berjalan, opsi lain dimunculkan. Yakni, membuat "zona bernyanyi" atau mengumpulkan suporter militan dalam satu lokasi. Langkah itu pernah dilakukan Arsenal di Stadion Emirates. Tapi, zona yang kala itu dinamai "Red Action" tersebut lantas dihapuskan oleh klub dengan pertimbangan keamanan.
Sejauh ini, United belum mengiyakan atau menolak opsi zona bernyanyi. "Klub baru menentukan langkah setelah menerima laporan kedua dari ahli tata suara dalam derby Manchester (8/4, Red). Laporan pertama adalah saat lawan Liverpool (13/1, Red)," kata juru bicara United kepada MUTV. (dns)
DENGAN kapasitas 75.765 penonton, Old Trafford merupakan stadion terbesar di antara stadion klub Premier League lainnya. Sayang, kapasitas besar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1