Buat Blunder saat Debat, Jokowi Disarankan Belajar Tata Negara
Rabu, 11 Juni 2014 – 18:46 WIB

Buat Blunder saat Debat, Jokowi Disarankan Belajar Tata Negara
"Blunder dan akhirnya jadi masalah, jadi pembicaraan banyak kalangan di daerah. Itu uang rakyat, kok main potong Itu jadi beban. Itu kan sudah persetujuan DPR, tidak bisa Mendagri memotong apa yang dianggarkan lewat UU," katanya.
Baca Juga:
Menurut dia, Jokowi boleh jadi dianggap bisa bertindak tegas, tapi dalam kasus potong anggaran ini, tidak ada ketegasan itu. "Saya tidak melihat ada ketegasan, yang ada adalah blunder, karena yang dikatakan tidak benar. Saya sarankan, Jokowi belajar tata negara," saran anggota DPD dari Nusa Tenggara Barat itu.(fas/jpnn)
JAKARTA - Direktur Eksekutif Komite Pemantau Pelaksanaan Otonomi Daerah, Robert Endi Jaweng mengatakan, calon presiden (capres) Joko Widodo melakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Kamtibmas, MUI Jakut Apresiasi Kinerja Polres Pelabuhan Tanjung Priok
- Kecam Aksi Barbar Pembakaran Mobil Polisi, GRIB Jaya Minta Pelaku Ditangkap
- Cak Imin Minta Kemenkes Lakukan Ini Setelah Siswa Keracunan Menyantap MBG
- Suara Boikot Produk Israel Kian Menguat, Aksi Global Strike Digelar di Jakarta
- Cerita Ibu Srikandi TASPEN untuk Anak Indonesia Rayakan HUT ke-62
- Kawal PHTC Bidang Kesehatan, Wakil KSP Tinjau Layanan CKG di Kabupaten Lahat