Buat yang Enggak Kebagian Tiket, Ada 10 Ribu Dijual di SUGBK

jpnn.com - JAKARTA- Bagi para fans sepak bola yang ingin menyaksikan laga final Piala Presiden antara Persib Bandung kontra Sriwijaya FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), tak perlu takut enggak kebagian tiket.
Menurut CEO Promotor Piala Presiden HAsani Abdul Gani, ada 10 ribu lembar tiket yang akan dijual pada hari H pertandingan, Minggu (18/10) mendatang. Nantinya, tiket itu akan dijual di loket yang tersedia di beberapa titik Senayan.
"nanti penjualannya akan lebih santai. Loketnya jam 8 pagi sudah buka," terangnya, Kamis (15/10)
Untuk mengantisipasi membeludaknya pembeli tiket, Hasani sudah komunikasi dengan pihak keamanan. Di ajuag telah berkoordinasi dengan pihak keamanan untuk hal ini agar proses penjualan tiket berjalan baik. (dkk/jpnn)
JAKARTA- Bagi para fans sepak bola yang ingin menyaksikan laga final Piala Presiden antara Persib Bandung kontra Sriwijaya FC di Stadion Utama Gelora
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Ibas Doakan Pembalap Mario Aji di Moto2: Kibarkan Merah Putih Hingga Garis Finis
- Liverpool vs Southampton 3-1, Mohamed Salah Cetak 2 Gol
- Liga Inggris: Manchester City Takluk 0-1 dari Nottingham Forest
- Persib Terbang ke Markas Semen Padang Tanpa Nick Kuipers dan Ryan Kurnia, Kenapa?
- MotoGP 2025: Kapan Jorge Martin Kembali?
- Tiket Laga Timnas Indonesia vs Bahrain Habis Terjual