Bubarkan Massa Reuni 212 di Sarinah, Polwan: Jangan Terlalu Aktif di Jalan, Bunda
Kamis, 02 Desember 2021 – 12:48 WIB

Pihak kepolisian secara persuasif membubarkan massa Reuni 212 di perempatan Sarinah, Thamrin, Jakarta pusat, Kamis siang (2/12). ANTARA/Fianda Sjofjan Rassat
"Satgas Covid-19 Provinsi DKI Jakarta tidak merekomendasikan kegiatan tersebut," ujar Zulpan.
Lebih lanjut, dia mengatakan Polda Metro Jaya menilai kegiatan tersebut akan menimbulkan kerumunan yang tentunya tidak sejalan dengan penerapan protokol kesehatan pencegahan Covid-19. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Polwan dengan persuasif meminta ibu-ibu yang ikut Reuni 212 di dekat Sarinah, Jakarta Pusat, untuk kembali ke rumah masing-masing.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Arus Mudik Padat, Contraflow Berlaku di Tol Cipali dan Jakarta-Cikampek
- Kapolda Riau Pantau Jalur Mudik dari Udara, Pastikan Lalu Lintas Lancar dan Aman
- Salat Id di Wilayah Polres Priok Berjalan Khidmat Berkat Sinergi Masyarakat dan Aparat
- Begini Kronologi dan Motif Sekuriti Tikam Polisi hingga 2 Orang Tewas di Rohil
- Pelaku Penikaman Polisi di Pos Kompleks BMH Bagansiapiapi Ditangkap
- Heboh Penikaman di Karaoke See You Rohil, 2 Orang Tewas, Satunya Polisi