Bubarkan Paksa Diskusi Irshad Manji, Polisi Dikecam

Bubarkan Paksa Diskusi Irshad Manji, Polisi Dikecam
Bubarkan Paksa Diskusi Irshad Manji, Polisi Dikecam
"Kami mengutuk tindakan polisi, dalam hal ini Kapolsek Pasar Minggu, Kompol Adri Desas Puryanto, S.H yang membubarkan paksa acara diskusi," begitu isi kecamannya yang disampaikan dalam rilis yang diterima JPNN, Sabtu (5/5).

Kedua, menyesalkan cara polisi membubarkan diskusi yang mengancam tidak akan memberi perlindungan keamanan jika diskusi masih  berlangsung. Ketiga, menegaskan kembali bahwa kebebasan berserikat, berkumpul dan berekspresi dijamin konstitusi. (abu/jpnn)

JAKARTA - Pembubaran diskusi peluncuran buku Irshad Manji berjudul 'Allah, Liberty, and Love' di Komunitas Salihara Jakarta Selatan, Jumat (4/5)


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News