Budi Waseso Bakal Jadi Kepala Bulog?
Selasa, 24 April 2018 – 17:24 WIB

Komjen Budi Waseso. Foto: dokumen JPNN.Com
jpnn.com, JAKARTA - Komisaris Jenderal (Purn) Budi Waseso dikabarkan akan menduduki kursi direktur utama PT Badan Urusan Logistik (Bulog).
Saat ini, kabar itu beredar luas di lingkungan Bulog dan Kementerian Pertanian (Kementan).
Namun, pemerintah ternyata belum membentuk tim penilai akhir (TPA) mengenai hal itu.
Baca Juga:
"Belum. TPA belum," kata Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno, Selasa (24/4).
Dia juga enggan menjawab lebih jauh saat ditanya mengenai kemungkinan Buwas, sapaan karib Budi Waseso, menggantikan Djarot Kusumajakti.
"Belum ada TPA. Jadi, beberapa hari ke depan atau minggu depan akan ada TPA," tegas Pratikno. (fat/jpnn)
Komisaris Jenderal (Purn) Budi Waseso dikabarkan akan menduduki kursi direktur utama PT Badan Urusan Logistik (Bulog).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Bulog Siap Dukung Koperasi Merah Putih untuk Memperkuat Ketahanan Pangan
- Serapan BULOG Jatim Tembus 300 Ribu Ton Setara Beras, Tertinggi dalam 10 Tahun Terakhir
- Menteri Pertanian dan Keterjaminan Makanan Malaysia Kunjungi Perum Bulog
- Mentan Amran dan Wamentan Sudaryono Jadi Ujung Tombak Mencapai Swasembada Pangan
- Sepulang dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog & Pupuk Indonesia, Alhamdulillah
- Bulog Mojokerto Catat Prestasi Gemilang dalam Serapan Gabah dan Beras