Budidaya Jangkrik Untuk Makanan di Australia Barat

Budidaya Jangkrik Untuk Makanan di Australia Barat
Budidaya Jangkrik Untuk Makanan di Australia Barat. Foto: www.abc.net.au
 

Tidak butuh ruang

Melihat peternakan jangkrik, sulit dipercaya jika jangkrik bisa jadi masa depan penghasil protein.

Ribuan jangkrik tinggal di dalam wadah kecil, yang ditumpuk di atas satu sama lain.

Paula mengatakan bisnis ini sempurna baginya, karena ia tidak memiliki properti besar. Jadi dia memerlukan sesuatu yang bisa dijadikan 'pertanian vertikal'.

Ia mengatakan upayanya ini juga berkelanjutan.

"Dari penetasan ke panen butuh waktu enam sampai delapan minggu. Dalam jangka waktu tersebut, kita hasilkan hampir tak ada limbah," katanya.

Ia mengatakan jangkriknya nyaris tak memerlukan air, yakni 400 mililiter per 1.000 jangkrik selama masa hidupnya.

Menarik pangsa pasar kebugaran

Budidaya Jangkrik Untuk Makanan di Australia Barat
James Trenow, seorang trainer kebugaran merasa ada pasar untuk bubuk protein dari jangkrik.

ABC Local: Anthony Pancia

Peternakan kriket di Australia Barat seolah memberikan lampu hijau untuk konsumsi jangkrik bagi manusia.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News