Budiman: Ada yang Ingin Indonesia Menjadi Negara Terbelakang

Budiman: Ada yang Ingin Indonesia Menjadi Negara Terbelakang
Ketua Umum Inovator 4.0 Indonesia, Budiman Sudjatmiko. Foto: Instagram Budiman

Menyinggung soal peran Pancasila dalam kemajuan teknologi, Budiman menyatakan Pancasila harus disampaikan dengan cara yang mengikuti perkembangan zaman.

"Ada dua cara bagaimana Pancasila itu bisa disampaikan dengan gaya yang cool, harus entertaining, harus menginspirasi, bukan ditakut-takuti supaya muncul dukungan terhadap Pancasila, dan Bhinneka Tunggal Ika yang masif," ucapnya. (flo/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Menurut Ketua Umum Inovator 4.0 Indonesia, Budiman Sudjatmiko mengajak generasi muda jangan sampai salah sisi sejarah sehingga mengakibat Indonesia mundur bukan melangkah maju.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News