Buka Cabang di Bekasi, Erha Ultimate Hadirkan Klinik Kecantikan dengan Teknologi AI
Norita mengaku menerapkan teknologi itu sesuai kebutuhan pelanggannya.
Selain itu, ERHA Ultimate hadir dengan layanan lengkap untuk semua kebutuhan kulit mulai dari Laser Rejuvenation, Intense Pulsed Light (I2PL), Skin Booster, Botox, Laser CO2, Microneedle Therapy dan berbagai pilihan Derma Peeling serta Micro-dermabrasion.
Selain solusi untuk kulit, tersedia juga solusi untuk area kepala dan rambut yang fokus pada permasalahan kepala mulai dari kulit kepala yang kering dan gatal, kerontokan rambut, kebotakan serta ketombe hingga seboroik dermatitis.
Setiap pengunjung yang datang ke ERHA Ultimate bisa menggunakan Skin Age Detector secara gratis jika ingin mengetahui rekomendasi solusi program yang sesuai dengan kondisi kulit, secara detail dan personalized.
Selanjutnya, pengunjung bisa berkonsultasi dengan dokter yang tentunya sudah berpengalaman.
Erha Ultimate juga menyediakan layanan konsultasi online via WhatsApp untuk memudahkan akses pelanggan dalam mendapatkan solusi setiap permasalahan kulit dan rambut. (mcr31/jpnn)
Klinik kecantikan Erha Ultimate kembali melebarkan sayapnya dengan meresmikan outlet baru di Pakuwon Mall Bekasi pada Jumat (10/1).
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
- Lewat Cara ini SIG Dukung Inisiatif Kementerian BUMN Mewujudkan Asta Cita
- Mau Tampil Glowing? Klinik Kecantikan Ini Bisa jadi Solusi
- PT Patra Jasa Raih 3 Penghargaan Top Digital Awards 2024
- Honda Bakal Gunakan Teknologi Huawei untuk Jajaran Mobilnya
- Pakar Dorong Apple Segera Bangun Pabrik di Indonesia
- J99 Corp Dorong Tren Perawatan Kulit Berteknologi Canggih dan Produk Natural