Buka PPN 2020, Menpora RI Ajak Pemuda Ikut Memajukan Indonesia
Rabu, 28 Oktober 2020 – 21:47 WIB
Perlu diketahui sebagaimana dijelaskan oleh PPl bahwa ke 13 Cakerda yang diperlombakan adalah menyanyi, dance, stand up comedy, DJ, nasyid, beet box, baris-berbaris, dan drone, serta debat dan pidato.
“Kita juga ingin pekan pemuda ini sebagai salah satu ajang yang bergengsi di hari Sumpah Pemuda,” ujar Angga.(jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Semangat Sumpah Pemuda 92 tahun lalu harus tetap ada, apalagi sekarang ditengah pandemi seluruh elemen bangsa tidak boleh tinggal diam, saling bahu-membahu dalam bingkai bersatu dan bangkit bersama.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pesan Menpora Dito kepada PBSI di Bawah Kepemimpinan Fadil Imran
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!
- Indonesia Siap Jadi Penyelenggara FIBA 3x3 Challengger and Woman Series World Tour 2025
- Sembilan Inorga Ramaikan Jakarta Sport Festival 2024
- Kemenpora Pastikan Pembangunan Kepemudaan Selaras dengan Asta Cita Prabowo-Gibran
- HSP 2024, Menpora Dito Sebut Kemenpora Siap Sebagai Orkestrator Implementasi Perpres No 43 Tahun 2022