Buka Puasa di Ponorogo, LaNyalla Beri Masukan Penting untuk Bupati Sugiri
Mantan ketua umum PSSI itu meminta pemda khususnya kepala daerah untuk berpikir out of the box demi memastikan aktivitas ekonomi berjalan di wilayahnya.
"Dengan begitu, sinergi ini akan bertemu, sehingga akan membawa manfaat bagi masyarakat dan seluruh stakeholder di daerah," tukasnya.
Bupati Sugiri berterima kasih atas kunjungan ketua DPD RI.
Dia berharap Ponorogo mendapat perhatian lebih dari pemerintah pusat, terkait konektivitas dan infrastruktur jalan.
“Untuk itu, kami menitipkan aspirasi dalam bentuk surat tertulis terkait dengan kebutuhan Kabupaten Ponorogo, terutama menyangkut infrastruktur jalan nasional untuk mendukung konektivitas,” pungkas Sugiri didampingi Sekda Ponorogo Agus Pramono. (*/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
LaNyalla memberikan masukan penting kepada Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko untuk pengembangan wilayah tersebut. Sebab, potensi pariwisata dan perdesaan di Ponorogo sangat baik untuk dikembangkan.
Redaktur & Reporter : Boy
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- Digitalisasi untuk Mendorong Pengembangan Pariwisata Indonesia Perlu Dilakukan
- Novita Hardini Sebut Penghapusan DAK Pariwisata akan Mencekik Daerah
- Sektor Properti di Batam Diprediksi Meningkat di 2025
- Lion Parcel dan Indah Logistik Bekerja Sama untuk Perkuat Infrastruktur Pengiriman
- Menteri Teuku Riefky: Ini Sejarah, Mari Bangun Ekonomi Kreatif Indonesia