Buka Turnamen Futsal Kemenpora 2024, Menpora Dito Sampaikan Pesan Penting
Senin, 03 Juni 2024 – 15:03 WIB

Menpora Dito Ariotedjo membuka Turnamen Futsal Antar-Unit Kemenpora 2024 di Lapangan Futsal Kemenpora, Senin (3/6) pagi. Foto: Kemenpora
Turnamen Futsal Antar Unit Kemenpora 2024 ini diikuti 15 tim yang terbagi menjadi 2 grup. Grup A terdiri dari Deputi 4 (A), Masmen FC, Biro Humas dan Umum (A), Pamdal, Biro Renkeu, RSON, Outsourcing dan Biro SDMO.
Baca Juga:
Grup B terdiri dari Biro Hukum dan Kerja Sama, Deputi 2, Deputi 1, Biro Humas dan Umum (B), Deputi 4 (B), LPDUK dan Deputi 3. (jpnn.com)
Menpora Dito menyampaikan pesan penting saat membuka Turnamen Futsal Kemenpora 2024.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- LPDUK Masih Kesulitan Cari Lawan Red Sparks, Ini Penyebabnya
- Pesepakbola Naturalisasi Diusulkan Ikut Pelatihan Lemhanas, Ini Tujuannya
- Wamenpora Minta Olympian Bersinergi Demi Masa Depan Atlet Indonesia
- Dukung Asta Cipta Presiden, Menpora Dito dan Mendes Yandri Perkuat Sinergitas
- Kemenpora Ajak Anak Muda Lebih Peduli Kesehatan, Wujudkan Indonesia Bugar
- Kemenpora dan Garuda TV Siap Jalin Kerja Sama Terkait Program Pemuda dan Olahraga