Buka Turnamen IGS Seri-2, Menpora Amali: Semoga Bisa Jadi Ruang Atlet Berprestasi
Senin, 20 Juni 2022 – 08:45 WIB

Menpora Amali melakukan pemukulan bola asap di Ciputra Golf dan Resto, Citraland Utama, Surabaya sebagai tanda membuka Intercollegiate Golf Series (IGS) Seri-2, Minggu (19/6) pagi. Foto: raiky/kemenpora.go.id
Baca Juga: Inilah Tampang Mbak Rina, Dia Akhirnya Ditangkap di Rumah Orang Tua, Duh Malunya
Ikut hadir pada acara tersebut diantaranya, Dirjen Perhubungan Laut Kemenhub Agus H Purnomo, Pendiri Ciputra Golfpreneur Foundation (CGF) Budiarsa Sastrawinata, Koordinator Presedium HIMPUNI Sutopo Kristanto, dan Ketua Panitia Intercollegiate Golf Series (IGS) Seri 2 Mujiaman Sukirno.(dkk/jpnn)
Menpora Zainudin Amali membuka Intercollegiate Golf Series (IGS) Seri-2 dengan melakukan pemukulan bola asap di Ciputra Golf dan Resto, Citraland Utama, Surabay
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- BDO Legal dan IKA FH Unpad Gelar Turnamen Golf Bertema Keberlanjutan & Peduli Lingkungan Hidup
- Presidium HIMPUNI 2025-2028: Kolaborasi Alumni PTN untuk Indonesia Emas 2045
- Galang Dana untuk Bantu Masyarakat Prasejahtera, LJCM Kalingga Gelar Turnamen Golf Amal
- IKA Trisakti Menggelar Turnamen Golf Terbuka yang Ketiga
- BNI Indonesian Masters 2024 Bakal Dimeriahkan Juara Masters Bubba Watson
- BNI Indonesian Masters Kembali Digelar, Total Hadiah Meningkat Jadi 2 Juta Dolar AS