Bukan Cerita Alexis, ini Sejarah Diskotek Pertama di Jakarta
Rabu, 01 November 2017 – 16:07 WIB

Ahmad Fahmy Alhady (paling depan), pendiri diskotek pertama di Jakarta. Foto: Dok Wenri Wanhar.
Di bagian luar dinding bangunan segitiga tertera huruf-huruf besar bertuliskan TANAMUR discotheque.
Persis di depan tulisan itu adalah tempat parkir mobil milik Fahmy, si empunya Tanamur.
"Untuk parkir mobil Fahmy, tidak ada yang dapat menggangu gugat letaknya. Semahal apapun mobilnya, sebesar apapun pengunjung membayar sewa parkir, tempat tersebut akan selalu menjadi tempat parkir mobil Fahmy," kenang Vincent, DJ legendaris Tanamur, sebagaimana dikisahkan Enrico dan langsung disampaikan Hendaru kepada JPNN.com.
Oiya, tanya saja anak muda tahun 70 hingga 80-an, "benar tidak bahwa dulu itu ada istilah; nggak ke Jakarta kalau belum ke Tanamur?" (wow/jpnn)
TANAMUR diskotek pertama di Jakarta. Berdiri sejak 12 November 1970. Pemiliknya Ahmad Fahmy Alhady, anak saudagar Arab, juragan tekstil Tanah Abang.
Redaktur & Reporter : Wenri
BERITA TERKAIT
- Serangan Umum 1 Maret, Klaim & Versi (daripada) Soeharto
- Bangsa Pelupa dan Pemaaf, Sebuah Refleksi Tentang Karakter Kolektif Indonesia
- Operasi Narkoba di Bandungan, BNNP Jateng Cek Urine Ratusan Pengunjung
- Sejarah Etnik Simalungun dan Kepahlawanan Rondahaim Saragih
- Wanita Kasir Diskotek Hilang dalam Musibah Kebakaran di Glodok Plaza
- Heru B. Wasesa dan Tim Gali Fakta Sejarah Nusantara dari Perspektif Eropa