Bukan Hanya Viktor Axelsen, Sederet Pemain Top Ini Juga Absen di Japan Open 2022
Senin, 29 Agustus 2022 – 17:41 WIB

Viktor Axelsen. Foto: Badminton Photo - BWF
Adapun dari sektor ganda putri, Yuki Fukushima/Sayaka Hirota juga absen setelah mengalami cedera dalam persiapan Kejuaraan Dunia 2022 beberapa waktu lalu.
Baca Juga:
Beruntung, Japan Open 2022 tidak kehilangan sinarnya karena sederet pemain top tetap ambil bagian.
Sebut saja Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia), Akane Yamaguchi (Jepang), Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (Indonesia), Chen Qingchen/Jia Yifan (China) hingga Zheng Siwei/Huang Yaqiong (China).(mcr15/jpnn)
Bukan hanya Viktor Axelsen, berikut deretan pemain top yang absen di Japan Open 2022.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- All England 2025: Pengakuan Jujur Viktor Axelsen Setelah Digebuk Pemain Underdog
- Jadwal 16 Besar German Open 2025: 4 Wakil Merah Putih Berjuang
- 16 Besar German Open 2025: Alwi Farhan tak Gentar Hadapi Viktor Axelsen
- Indonesia Masters 2025 Bak Neraka Bagi Unggulan
- India Open 2025: Motivasi Jorji Memukul Jago Tuan Rumah
- Malaysia Open 2025: Atap Stadion Bocor, Axelsen dan Jorji Tumbang