Bukan Penduduk Sumut, Effendi Tak Memilih
Senin, 25 Februari 2013 – 08:23 WIB

Bukan Penduduk Sumut, Effendi Tak Memilih
MEDAN- Pemilihan Gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) tinggal 11 hari lagi menuju hari pencoblosan, tepatnya tanggal 7 Maret 2013. Cagubsu nomor urut satu, Gus Irawan Pasaribu didampingi istri Asrida Murni, akan menggunakan hak suara pada TPS 58 di Komplek Tasbih Jalan Kasya Raya II No.27 Kelurahan Sunggal Kecamatan Medan Sunggal. Sedangkann Soekirman dan istri Marliah Binti Rachmad, akan menggunakan hak suaranya pada TPS 5 Komplek Sawit Jalan Coklat I No. 41 Kel. Batang Terap, Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdangbedagai (Sergai)
Di hari itulah warga Sumut akan menggunakan hak suaranya untuk memilih Gubernur dan wakil Gubernur Sumut periode 2013-2018. Namun salahsatu cagubsu urut urut dua, Effendi MS Simbolon, tidak akan ikut memilih karena tidak terdaftar dalam daftar pemilih tetap (DPT) Sumut. Maklum, Effendi bukan penduduk Sumut.
Baca Juga:
Effendi MS Simbolon tercatat sebagai warga Jakarta Barat, dengan kediaman pribadi di Komplek.Depnaker Jalan Empang III, Pejaten, Jakarta Barat. Data dihimpun Sumut Pos, selain Effendi, seluruh pasangan cagub/cawagub terdaftar sebagai pemilih pada tanggal 7 Maret 2013.
Baca Juga:
MEDAN- Pemilihan Gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) tinggal 11 hari lagi menuju hari pencoblosan, tepatnya tanggal 7 Maret 2013. Di hari itulah warga
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran