Bukan Salah Debutan
Minggu, 17 November 2013 – 13:01 WIB

Bukan Salah Debutan
LONDON - Masa tenang tim Inggris harus segera berakhir. Laga uji coba melawan Cile yang dilangsungkan di Stadion Wembley, kemarin (16/11) dinihari WIB menjadi alarm peringatan mereka dalam persiapan menuju Piala Dunia 2014. The Three Lions, julukan Inggris mencicipi kekalahan perdananya sepanjang tahun 2013.
Dalam laga yang berkesudahan 0-2 untuk tim tamu tersebut, Manajer tim Inggris Roy Hodgson melakukan banyak eksperimen pada skuadnya. Di jajaran starter, dia memasukkan delapan nama yang tak dimainkan sejak awal di laga terakhir kualifikasi Piala Dunia Zona UEFA di Grup H, Oktober lalu. Termasuk di antaranya, dia memasang tiga debutan, penjaga gawang Fraser Forster dari Celtic, serta duo Southampton Jay Rodriguez dan Adam Lallana.
Baca Juga:
Wayne Rooney dipasang sebagai target man, peran yang sudah lama tak didapatnya di Manchester United. Lallana dan Rodriguez mendukung dari dua sisi sayap. Bukannya menunjukkan dominasi serangan, Inggris malah lebih sering mendapatkan tekanan dari salah satu wakil Amerika Selatan di Piala Dunia 2014 itu.
Baca Juga:
LONDON - Masa tenang tim Inggris harus segera berakhir. Laga uji coba melawan Cile yang dilangsungkan di Stadion Wembley, kemarin (16/11) dinihari
BERITA TERKAIT
- PSS Pincang, Persib Pantang Anggap Remeh
- Reaksi Ahang Setelah Posisinya Sebagai Pelatih Pelita Jaya Digantikan Justin Tatum
- Pelita Jaya Rekrut Justin Tatum Menggantikan Johannis Winar
- MotoGP Spanyol: Jerez Menyimpan Sejuta Kenangan Bagi Marc Marquez, Pahit dan Manis
- Arema FC Vs Madura United Malam Ini, Dalberto Jadi Sorotan
- Berita Duka: Abdi Tunggal Meninggal Dunia