Bukan Trik Pemasaran, Ternyata Ini Alasan FC ViON Zlate Moravce Boyong Egy Maulana
Jumat, 12 Agustus 2022 – 04:39 WIB

Winger Timnas Indonesia Egy Maulana Vikri saat berlatih bersama FK Senica. Foto: Twitter/Egymv1
"Peningkatan dalam aspek promosi membantu klub dan seluruh pemain. Namun, saya ulangi, memboyong pemain karena kemampuan sepak bolanya," imbuh dia.
Sebelum gabung Zlate Moravce, Egy Maulana Vikri juga membela klub Slovakia lainnya, yakni FK Senica.
Namun, kedua belah pihak memutuskan berpisah karena Senica mengalami krisis finansial.(mcr15/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Bukan bagian trik pemasaran, ternyata ini alasan FC ViON Zlate Moravce memboyong Egy Maulana Vikri
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Dewa United Sumbang 3 Pemain ke Timnas Indonesia, Termasuk Septian Bagaskara
- Persib, Persija, dan Persebaya Wajib Mewaspadai Dewa United
- Jangan Kaget! Ini Top Scorer Sementara BRI Liga 1
- Onde Mande! Semen Padang Vs Dewa United 0-4 di Babak Pertama
- Umi Pipik Beberkan Fakta Baru soal Abidzar Al-Ghifari
- Timnas Indonesia Menang, Marselino Blak-blakan soal Barisan Pemain Naturalisasi