Bukti Kurang , Laporan Yusuf Supendi Ditolak
Selasa, 29 Maret 2011 – 07:14 WIB

Bukti Kurang , Laporan Yusuf Supendi Ditolak
Yusuf juga mengaku mulai mendapat banyak intimidasi. "Beberapa hari lalu rumah saya di Pasar Rebo didatangi banyak orang. Saya langsung telpon polisi," kata mantan anggota DPR 2004-2009 itu.
Baca Juga:
Di bagian lain, politisi PKS Nasir Djamil meminta Yusuf untuk menghentikan manuvernya. "Kami sedih dan prihatin dengan ustad Yusuf," kata Nasir yang duduk di komisi III DPR (komisi hukum dan kepolisian).
Dia berharap konflik internal itu selesai tanpa ada campur tangan pihak lain. "Tidaklah elok membawa aib saudara. Apalagi, sampai mengumbarnya kemana-mana," katanya. Secara hukum, PKS kata Nasir, mempunyai tim advokasi. "Kalau sudah masuk ranah hukum nanti partai akan hadapi," tambahnya.(rdl)
JAKARTA---Pendiri Partai Keadilan sejahtera Yusuf Supendi terus melakukan manuver. Kemarin, lelaki 58 tahun itu mendatangi Bareskrim Mabes Polri.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi