Buku Kurikulum Baru Dicetak di Daerah
Senin, 10 Desember 2012 – 22:33 WIB
"Jadi Februari guru sudah mulai akan dilatih untuk siap-siap menjalankan kurikulum baru," tambah Musliar Kasim.
Sebelumnya dia memastikan kurikulum baru tidak akan menyulitkan siswa, terutama dari segi kebutuhan buku belajar seperti Lembar Kerja Siswa (LKS) yang selama ini dinilai memberatkan.
Karena dalam kurikulum baru, pemerintah juga akan melengkapinya dengan buku panduan bagi guru dan siswa. Sehingga LKS tidak diperlukan lagi. (Fat/jpnn)
JAKARTA - Meski buku panduan kurikulum baru yang akan menjadi pegangan bagi guru masih dalam penyusunan, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan telah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Ungkap 295 Ribu Guru Belum Sarjana, Solusinya Sudah Disiapkan
- Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan