Buku Pelajaran Hanyut, Andalkan Ingatan
Selasa, 04 Desember 2012 – 09:35 WIB

Buku Pelajaran Hanyut, Andalkan Ingatan
BANDUNG - Banjir yang melanda Perumahan Cingcin Permata Permai (CPI) pada Minggu (18/11) lalu Menenggelamkan seluruh harta benda setiap penghuni termasuk semua buku pelajaran untuk anak usia sekolah. Sementara ini, kata Ika, putranya hanya mengandalkan ingatannya saja untuk dapat mengisi soal-soal UAS kali ini.
Ahmad Noval,12, salah seorang siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) Katapang terpaksa harus mengingat kuat semua pelajaran yang telah diterimanya untuk dapat mengisi soal Ujian Akhir Semester (UAS) yang dihadapinya saat ini.
"Saya kasihan melihat putra saya menghadapi UAS kali ini. Semenjak banjir melanda, semua habis termasuk buku-buku pelajaran untuk dia menghapal. Satu-satunya cara ya itu mengingat semua mata pelajaran sebisa dia," ujar Ika Susilawati,33, ibunda Ahmad Noval saat ditemui dikediamannya komplek CPI, Senin (3/12)
Baca Juga:
BANDUNG - Banjir yang melanda Perumahan Cingcin Permata Permai (CPI) pada Minggu (18/11) lalu Menenggelamkan seluruh harta benda setiap penghuni
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku