Buku Senjata Api dan Tanggung Jawab Profesi Polri Ulas Tantangan Izin Penggunaan Senpi
Senin, 13 Mei 2024 – 17:09 WIB
"Pembaca akan mendapatkan informasi secara lengkap bagaimana prosedur yang harus dipatuhi anggota Polri dalam menggunakan senjata api dalam tugas. Kemudian, dengan lugas ada juga penjelasan secara rinci siapa saja warga sipil yang bisa mendapatkan izin kepemilikan senjata api dan prosedur untuk mendapatkannya," kata advokat dan penulis sejumlah buku hukum ini. (tan/jpnn)
Edi Hasibuan mengatakan senjata api diberikan kepada anggota Polri untuk melindungi masyarakat dari kejahatan.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Ronny Bicara Putusan MK, Anggota TNI & Polri Kena Pidana Kalau Tak Netral
- Bamsoet Minta Polri Jerat Bandar Narkoba Dengan Pasal Tindak Pidana Pencucian Uang
- Ulas Putusan MK, Megawati Bicara Sanksi Pidana Bagi ASN & Anggota TNI/Polri yang Tak Netral
- Soal Putusan MK, PDIP Tak Akan Diam Jika ASN hingga TNI-Polri Melanggar Netralitas
- Putusan MK jadi Kekuatan Bawaslu Awasi ASN, TNI, Polri, hingga Kades yang Tak Netral
- Warga Timor Tengah Selatan Serahkan Senjata & Peluru Aktif ke Korem Wira Sakti