Bulan Depan Sumsel Mulai Memasuki Musim Hujan, Waspada Bencana Hidrometeorolgi

Bulan Depan Sumsel Mulai Memasuki Musim Hujan, Waspada Bencana Hidrometeorolgi
BMKG menyebut saat ini Provinsi Sumatera Selaran telah memasuki musim penghujan bahkan puncaknya diprakirakan pada Oktober mendatang. Ilustrasi bencana hidrometeorologi: Ricardo/JPNN.com

Seluruh wilayah di Sumsel berpotensi terjadi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai angin kencang, kilat atau petir. Terutama wilayah Barat Sumsel seperti Lahat, Pagaralam, Muara Enim, OKU, OKU Selatan, Musi Rawas, Musi Rawas Utara, Pagaralam, Lubuklinggau dan OKU Timur.

Termasuk, lanjut Sinta Andayani, Palembang, Banyuasin dan Musi Banyuasin.

"Masyarakat dapat mengupdate informasi cuaca BMKG baik prakiraan cuaca, peringatan dini cuaca ekstrim, dan prakiraan cuaca berbasis dampak (IBF) melalui media resmi BMKG seperti aplikasi infobmkg dan media sosial lainnya," pungkas Sinta Andayani. (mcr35/jpnn)

BMKG menyebut saat ini Provinsi Sumatera Selaran telah memasuki musim penghujan bahkan puncaknya diprakirakan pada Oktober mendatang


Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Cuci Hati

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News