Bulog Buka-bukaan soal Penyebab Tingginya Harga Beras

Bulog Buka-bukaan soal Penyebab Tingginya Harga Beras
Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso (Buwas) mengungkapkan penyebab tingginya harga beras di pasaran. Ilustrasi beras: Ricardo/JPNN.com

Berdasarkan infopanganjakarta, harga beras IR.I (IR 64) dibanderol Rp 11.928 per kilogram, beras IR.II (IR 64) Ramos Rp 11.056 per kilogram, beras IR.III (IR 64) Rp 10.344 per kilogram.

Selanjutnya, beras muncul I dibanderol Rp 12.923 per kilogram, beras IR 42/Pera Rp 12.916 per kilogram, dan beras beras Setra I/Premium Rp 12.926 per kilogram.(mcr28/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso (Buwas) mengungkapkan penyebab tingginya harga beras di pasaran.


Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Wenti Ayu Apsari

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News