Bulog Maksimalkan Penyaluran Bansos Beras di Kabupaten Bogor, Begini Caranya
Senin, 06 Juli 2020 – 15:33 WIB

Ilustrasi pekerja saat mengangkut beras di Gudang Bulog. Foto: Ricardo/JPNN.com
Tim Monev sudah sepakat dengan Pemkab Bogor apabila ditemukan ada kualitas yang tidak standar dapat dilakukan penukaran 100 persen dan akan langsung diganti.
Ia pun menegaskan bahwa upaya mendiskreditkan kualitas maupun kemasan Bulog yang tidak didasarkan bukti-bukti yang kuat akan diselesaikan melalui jalur hukum sesuai ketentuan.
"Hal ini yang harus dipahami masyarakat dan para pihak perbedaan beras kualitas medium dan Premium sesuai dengan syarat dan ketentuan yang ditetapkan oleh Kementerian Pertanian dan Kementerian Perdagangan RI," katanya. (mg11/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Perum Bulog terus memaksimalkan penyaluran bansos beras di Kabupaten Bogor kepada warga yang terkena dampak Covid-19.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Zenal Abidin Kecam Ulah Paman Perkosa 2 Keponakan di Bogor
- Sepulang dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog & Pupuk Indonesia, Alhamdulillah
- Bulog Mojokerto Catat Prestasi Gemilang dalam Serapan Gabah dan Beras
- Bulog Mojokerto Catat Serapan Gabah & Beras Tertinggi se-Jatim, Kodim 0815 Beri Apresiasi
- Tembus 1 Juta Ton, Bulog Tetap Optimalisasi Penyerapan Panen Raya 2025
- Korsleting Listrik di Toko Penjual Petasan Jadi Petaka