Bulog Samarinda Salurkan 736 Ton Beras Untuk Mencegah Inflasi

Bulog Samarinda Salurkan 736 Ton Beras Untuk Mencegah Inflasi
Kepala Perum Bulog Samarinda Maradona Singal (Antara/ M Ghofar)

Berdasarkan rencana, lanjut ia, penyaluran beras Program CPP tersebut tidak hanya dilakukan pada Januari ini, namun selama enam bulan atau hingga Juni 2024 dengan masing-masing KPM menerima 10 kg per bulan.

Jumlah KPM yang menerima beras CPP tahun ini mengalami penurunan ketimbang tahun lalu, yakni pada 2023 terdapat 82.615 dengan beras yang disalurkan sebanyak 826,15 ton per bulan, tetapi saat ini turun menjadi 73.693 KPM dengan beras yang siap disalurkan sebanyak 736,93 ton per bulan. (antara/jpnn)


Bulog Samarinda berusaha mencegah inflasi dengan memberikan bantuan pangan berupa beras sebanyak 736 ton.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News