Bulu Tangkis Asian Games 2018: Indonesia Dapat Undian Berat
Jumat, 17 Agustus 2018 – 16:01 WIB
Medali emas disumbangkan ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan dan ganda putri Greysia Polii/Nitya K Maheswari. Satu perak didapat dari ganda campuran Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, perunggu juga dari mixed double; Praveen Jordan/Debby Susanto.
Tiongkok menjadi juara umum di cabor bulu tangkis saat itu dengan empat emas, tiga perak dan dua perunggu.
Cabor bulu tangkis Asian Games 2018 digelar di Istora, 19-22 Agustus untuk team event dan 23-28 Agustus untuk individual event. (adk/jpnn)
Hasil undian bulu tangkis (team event) Asian Games 2018
Putra
1. Tiongkok
2. bye
3. Hong Kong
4. Mongolia
5. Taiwan
6. bye
7. Nepal
8. Pakistan
9. Korea
10. Thailand
11. Malaysia
12. Jepang
13. Maladewa
14. India
15. bye
16. Indonesia
Cabor bulu tangkis Asian Games 2018 digelar di Istora, 19-22 Agustus untuk team event dan 23-28 Agustus untuk individual event.
BERITA TERKAIT
- Gandeng Konsuiltan Manajemen, PBSI di Tangan Fadil Imran Mencoba Terukur dan Transparan
- Pebulu Tangkis Muda Indonesia Unjuk Gigi di Vietnam dan Malaysia International Series
- Polytron Gubernur Cup 2024: Pertahankan Gelar Juara Umum, PB Djarum Borong 16 Emas
- Masuk Final Lagi, Rahmat/Yeremia Makin Konsisten dan Menjanjikan
- Indonesia Pastikan Raih 2 Gelar Indonesia Masters 2024 Super 100
- Peningkatan Prestasi, Merah Putih Rebut 3 Gelar Indonesia International Challenge 2024