BUMI Plc Mainkan PT Bumi Resources Tbk
Jumat, 28 September 2012 – 16:22 WIB

BUMI Plc Mainkan PT Bumi Resources Tbk
JAKARTA - PT Bumi Resources Tbk (BUMI) mendapat hantaman serius dari induknya sendiri, Bumi Plc. Perusahaan investasi asal London ini berniat mengaudit kinerja operasi dan keuangan BUMI dengan alasan menemukan keganjilan, sebenarnya memiliki maksud tertentu. Banyak konspirasi yang melatarbelakangi aksi Bumi Plc. Salah satu yang paling santer terdengar, Rothschild sedang "bermain-main" dengan anak usahanya di Indonesia ini untuk tujuan tertentu.
Pengamat Ekonomi Universitas Pancasila Agus S Irfani menduga ada permainan dari Bumi Plc sendiri untuk mendapatkan saham BUMI di harga rendah.
“Logikanya begini, kalau pemilik perusahaan melihat adanya penyelewengan, umumnya dilakukan peneguran secara tertutup, karena memang selayaknya pemilik menjaga citra perusahaannya. Dalam kasus ini, kenapa malah di-blow up ke publik melalui media massa? Saya mencurigai ada permainan Bumi Plc sendiri untuk menurunkan harga saham BUMI lalu membelinya dari bawah,” kata Agus saat dihubungi, Jumat (28/9).
Baca Juga:
JAKARTA - PT Bumi Resources Tbk (BUMI) mendapat hantaman serius dari induknya sendiri, Bumi Plc. Perusahaan investasi asal London ini berniat mengaudit
BERITA TERKAIT
- Deposito Emas Pegadaian Tembus 1 Ton, Dirut Pegadaian Bilang Begini
- Hana Bank Meluncurkan Produk Goal Savings
- Herman Deru Dampingi Presiden Tanam Padi Serentak di 14 Provinsi Se-Indonesia
- Gelar Evaluasi Internal, Pelindo Jelaskan Detail Penyebab Kemacetan di Tanjung Priok
- Dukung Peningkatan Kualitas Sarana Pendidikan, Waskita Karya Garap Gedung SD Hingga Universitas
- 1.440 UMKM di Sultra Terima KUR Rp182,4 M dari Bank Mandiri