BUMN Diminta Menjaga Lingkungan Ibu Kota Baru Negara
Rabu, 08 Januari 2020 – 02:52 WIB
Pertemuan di Kementerian BUMN tersebut dihadiri oleh sejumlah pimpinan BUMN, seperti Direktur Utama Hutama Karya Bintang Perbowo, Direktur Utama Bank BTN Pahala Mansury, Direktur Wika Tumiyana, dan Direktur Angkasa Pura II Muhammad Awaluddin.
Selain itu, Direktur Utama Bank BRI Sunarso, Direktur Utama PGN Gigih Prakoso, Direktur Utama Bambang Triwibowo, Direktur Utama Jasa Marga Desi Arryani, dan Wakil Direktur Utama Pelindo II Hambra Samal.(Ant/fri/jpnn)
Menteri BUMN Erick Thohir mengumpulkan sejumlah pimpinan perusahaan BUMN pada Selasa (7/1) dengan salah satu agenda pembahasan, yakni ibu kota baru negara.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang
- Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons
- Puluhan Perusahaan Raih BUMN Branding & Marketing Awards 2024