BUMN Patungan Investasi Rp 260 T
Sabtu, 11 Juni 2011 – 09:26 WIB

BUMN Patungan Investasi Rp 260 T
Forum Investasi yang merupakan bentuk lain dari BUMN Fund tersebut memang diarahkan untuk menjadi alternative pendanaan bagi BUMN, terutama bagi BUMN yang kurang bankable atau belum bisa mengakses dana perbankan, namun sebenarnya memiliki potensi bisnis yang bagus.
Baca Juga:
Saat ini, lanjut dia, ada begitu banyak proyek-proyek infrastruktur seperti jalan tol, pelabuhan, dan bandara yang siap dikerjakan oleh BUMN. Nantinya, akan ada tim yang menilai kelayakan proyek infrastruktur sebelum mendapatkan pendanaan. "Itu kan dana investasi, jadi pelanyalurannya tidak sembarangan," ujarnya.
Mustafa menyebut, pembentukan Forum Investasi tersebut juga merupakan upaya untuk menyokong program Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) yang baru saja dirilis pemerintah. "BUMN kan telah menyatakan komitmen untuk mendukung program tersebut," katanya.
Sebagaimana diketahui, program MP3EI yang merupakan bagian dari pengembangan koridor ekonomi diperkirakan bakal membutuhkan dana besar hingga Rp ?4.000 trilun untuk periode 2011 - 2014. Dana itu akan digunakan untuk membiayai pengambangan koridor ekonomi dan 477 proyek investasi.
JAKARTA - Sinergi antar perusahaan pelat merah terus dilakukan. Kali ini, Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang memiliki likuiditas berlimpah, siap
BERITA TERKAIT
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram
- BPKH Catat Kinerja Positif 2024, Indra Gunawan: Lampaui Target Dana Kelolaan
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Sabtu 19 April 2025, Stabil
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan