BUMN Tolak jadi Sapi Perah, DPR Marah
Jumat, 26 Oktober 2012 – 05:05 WIB

BUMN Tolak jadi Sapi Perah, DPR Marah
"Tugas Seskab itu melakukan koordinasi dengan seluruh pembantu presiden. Jadi, wajar kalau menteri melaporkan masalah yang menyangkut kementeriannya, masalah yang dihadapi, dan langkah-langkah yang diambil kepada Seskab. Dari sana, dilihat perlu tidak dibuat agenda rapat kabinet," ungkapnya kemarin.
Dia berharap Dahlan langsung menyebutkan oknum DPR yang memeras BUMN. "Seharusnya menteri itu menunjuk hidung saja. Jangan menunjuk lembaga DPR, fraksi, atau partai. Biar fair," ujarnya. (owi/fal/dyn/pri/c5/ca)
JAKARTA - Sikap tegas BUMN menolak dijadikan sapi perah ternyata membuat DPR meradang. Ketua DPR RI Marzuki Alie pun tak terima lembaga tinggi negara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran