Bunda-Bunda PAUD, nih Ada Pesan dari Mas Nadiem Makarim
Senin, 23 Desember 2019 – 13:36 WIB

Mendikbud Nadiem Makarim dan istrinya, Franka Makarim, pada acara peresmian revitalisasi gedung PAUD Km "0" di kompleks Kantor Kemendikbud, Jakarta, Senin (23/12/2019). Foto: ANTARA/Indriani
"Standar keamanan juga harus dipastikan benar-benar aman, tidak ada hal yang bisa membahayakan anak," ia menambahkan.
Istri Mendikbud, Franka Makariem, menekankan pentingnya peran PAUD dalam pendidikan nasional.
"Sebenarnya kita harus ingat, bahwa apapun yang kita lakukan adalah PAUD itu merupakan investasi penting dalam pendidikan nasional," kata Franka. (antara/jpnn)
Mandikbud Nadiem Makarim mengatakan, PAUD hanya seperti tempat penitipan anak jika interaksi guru dan murid tidak berlangsung baik.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Waka MPR: PAUD Nonformal Bagian tak Terpisahkan dari Peta Jalan Pendidikan
- Waka MPR: Program Wajib Belajar 13 Tahun Harus Diwujudkan
- JICT Bikin Terobosan Menekan Angka Stunting di Jakarta Utara
- Pelatihan Penanganan Anak Berkebutuhan Khusus Dorong Pendidikan Inklusif
- Pengukuhan Bunda PAUD, Benyamin Sebut Pendidikan Akhlak jadi Prioritas di Era Digital
- Menteri PPPA: Intervensi kepada Anak Usia Dini Memutus Mata Rantai Kemiskinan