Bung Karno Menggelorakan Semangat Berantas Buta Aksara
"Bung Karno mencanangkan “Pemberantasan Buta Huruf” bukan sebagai proyek atau program pemerintah, tetapi sebuah gerakan nasional, gerakan bersama pemerintah dan masyarakat."
BACA JUGA: Menurut Bhimma, Aneh jika Honorer K2 Sudah Lulus PPPK Pengin jadi PNS
Dalam waktu dekat, pihaknya akan memberikan pelatihan literasi digital, tujuannya memberikan bekal kepada warga dan para orang tua agar memiliki imunitas saat mendapatkan informasi.
"Itulah pentingnya literasi digital, agar bisa menyaring informasi yang kita terima," kata Mendikbud
Hari Aksara Internasional 2019 mengusung tema “Ragam Budaya Lokal dan Literasi Masyarakat”. Tema itu didasarkan oleh kesadaran atas keragaman Indonesia yang memiliki lebih dari 1.331 suku bangsa.dan tidak kurang dari 652 bahasa daerah.
"Keragaman budaya ini merupakan aset bangsa Indonesia yang harus kita pelihara dan kita kembangkan sebagai wahana bersama dalam meningkatkan literasi masyarakat, dalam memberantas buta aksara.," kata Mendikbud. (Indriani/ant/jpnn)
Mendikbud Muhadjir Effendy mengatakan, semangat memberantas buta aksara telah dinyalakan oleh Presiden Soekarno.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Ini yang Akan Dilakukan Muhadjir Effendy Setelah Tak Jadi Menteri
- Kabinet Baru
- Cerita Perjuangan Bung Karno, Hasto Ingatkan Mahasiswa STIPAN Berani Perjuangkan Ide
- Bamsoet: Prabowo Menyambut Baik Keputusan MPR Terkait Bung Karno, Soeharto, dan Gus Dur
- Tiga Presiden
- UBK Ajak Gen Z Membangun Bangsa Berlandaskan Pancasila