Buntut Kasus Pelanggaran Hak Cipta oleh Gen Halilintar, PAMPI Lakukan Ini
Jumat, 20 Mei 2022 – 13:17 WIB
Kemudian, pihak terkait akan meninjau permohonan izin tersebut dan memutuskan untuk menerima atau tidak.
"Festival suara menyediakan platform-nya untuk mempermudah mengurus izin pemakaian lagu, hanya sekali submit," beber Bagus.
Bagus menyebut pihaknya telah bekerja sama dengan banyak label musik, baik nasional maupun internasional.
Dia menilai keberadaan Festival Suara menguntungkan kedua belah pihak. Penyanyi cover dapat membawakan lagu orang lain tanpa was-was, sementara pemilik lagu asli mendapatkan haknya.
"Cover lagu, kan, diperbolehkan, asal berizin," tambahnya. (mcr31/jpnn)
Buntut dari kasus pelanggaran hak cipta yang dilakukan oleh keluarga Gen Halilintar, PAMPI melakukan hal ini.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Miley Cyrus Digugat atas Dugaan Pelanggaran Hak Cipta Lagu Flowers
- Gugat Agnez Mo di Pengadilan Niaga, Pihak Ari Bias Pastikan Laporan di Bareskrim Berlanjut
- Richard Kyoto Ungkap Alasan Baru Menyomasi Hetty Koes Endang
- Diduga Melanggar Hak Cipta, Hetty Koes Endang Terancam Penjara 3 Tahun & Denda Rp 500 Juta
- Hetty Koes Endang Disomasi terkait Kasus Pelanggaran Hak Cipta
- Orang Tua Beri Bocoran Soal Jadwal Pernikahan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid