Bunyi Keras Dikira Material, Ternyata Buruh Jatuh dari Lantai 7
Kamis, 27 Juli 2017 – 11:46 WIB

Mayat. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
“Segala peralatan keamanan bekerja sudah digunakan. Namun, namanya musibah tidak bisa dihindari. Kami akan membicarakan dengan warga untuk masalah pergantian kerusakan,” ujarnya.
Dia menjelaskan, saat itu dirinya berada di lantai bawah untuk mengatur pekerja lain.
Sedangkan korban bekerja lembur hingga pukul sepuluh malam bersama beberapa rekannya.
“Begitu mendengar anak buah saya jatuh, kami semua fokus dengan penyelamatan. Sebab, saat itu masih ada napas. Kami langsung melarikannya ke RS Sari Mulia. Namun, karena kondisi pendarahan berat, dia akhirnya meninggal dunia,” ucapnya. (lan)
Ahmad Alianur (34) kehilangan nyawa dengan cara yang sangat mengenaskan.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Pesan Muhammad Yamin untuk CPNS & PPPK yang Terima SK: Jangan Korupsi
- Asyik Menimbang Sabu-Sabu, 3 Pemuda Diringkus Polisi
- Kasus Tabrakan Beruntun di Banjarmasin, Sopir Truk jadi Tersangka
- Lagi Pesta Minuman Keras, 13 Remaja Digerebek Polisi
- Polda Kalsel Tangkap Anak Buah Gembong Narkoba Fredy Pratama, Sita 70 Kg Sabu-Sabu
- Enggak Menyangka, Mak-Mak Muda Ini Ternyata Bandar Narkoba